Ekonomi Dan Investasi

Tiga Strategi Untuk Tingkatkan Perekonomian Indonesia Timur Tiga Strategi Untuk Tingkatkan Perekonomian Indonesia Timur

DEIYAI - Wakil Ketua Umum Kelompok Kerja (Pokja) Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin), Ferrianto Djais mempunyai tiga rencana khusus yang akan dijalankan untuk meningkatkan pembangunan dan perekonomian di wilayah Indonesia Timur. Seperti diketahui jika Kawasan Timur Indonesia memiliki potensi untuk dapat tumbuh dan berkembang karena memiliki dukungan berupa sumber daya alam. Ferrianto berpendapat jika wilayah Indonesia Timur memiliki keunikan dan berbeda dengan wilayah Indonesia Barat sehingga strategi yang dipakai harus berbeda dengan strategi yang dipakai di Pulau Jawa dan Sumatera. .... read more

Membangun Potensi Ekspor UKM Papua 2014 Membangun Potensi Ekspor UKM Papua 2014

NABIRE - Usaha Kecil Menengah (UKM) harus siap menghadapi Masyarakat Economy Asean (MEA) 2015, oleh karena itu perlu ada peningkatan kualitas maupun kuantitas produksi agar mampu bersaing dengan produk luar. Salah satu upaya Bank Papua untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi UKM Papua yaitu dengan menggelar seminar dengan tema Membangun potensi ekspor UKM Papua 2014, yang dilaksanakan Sabtu (13/12) di Aston Hotel Jayapura. Dalam kegiatan ini Bank Papua menggandeng  Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Prasetiya Mulya Jakarta. Direktur Kepatuhan Bank Papua Frens .... read more

Koperasi Dan UMKM Di Papua Harus Bangkit Koperasi Dan UMKM Di Papua Harus Bangkit

DEIYAI - Kopersi dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) diminta untuk bangkit dan harus berbuat sesuatu demi kemajuan dirinya sendiri, keluarga maupun kelompok.Hal tersebut, agar terjadi peningkatan ekonomi dengan lebih mengedepankan jiwa wirausaha untuk bersaing secara kompetitif di pasar lokal, sehingga ikut berdampak pada pertumbuhan ekonomi daerah. Gubeur Papua Lukas Enembe mengatakan hal itu dalam sambutan tertulisnya yang dibacakan Asisten Bidang Perekonomian dan Kesra Sekda Papua, Drs. Elia Loupatty, pada kegiatan pelatihan perkoperasian bagi pengurus koperasi di bidang perkebunan dan kewirausahaan .... read more

2015 Fundamental Perekonomian Indonesia Membaik 2015 Fundamental Perekonomian Indonesia Membaik

DEIYAI - Dalam  konfrensi pers nota Keuangan dan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) tahun anggaran 2015. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Chairul Tanjung menyatakan bahwa RAPBN 2015 kali bersifat baseline.  Pemerintahan Kabinet Indonesia Bersatu II memberi keleluasaan sebesar-besaya pada pemerintahan baru untuk melakukan perubahan atau koreksi terhadap RAPBN 2015 sehingga dapat disesuaikan dengan visi dan misi pemerintahan yang baru.Menteri Koordinator Bidang Perekonomian mengasumsikan dasar pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2015 bisa mencapai 5,6 persen, lebih tinggi daripada pertumbuhan ekonomi pada .... read more

Ekonom: Sistem Keuangan Syariah Semakin Diminati Ekonom: Sistem Keuangan Syariah Semakin Diminati

DEIYAI - Sistem keuangan syariah terus berkembang dan semakin diminati perekonomian dunia, bahkan negara-negara di Eropa, kata ekonom University Collage of Bahrain, Sultan Emir Hidayat.Negara-negara di Eropa yang mayoritas penduduknya bukan beragama Islam telah mengakui bahwa sistem keuangan syariah memiliki prospek baik ke depan, katanya di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), Kamis.Pada diskusi Perkembangan dan Masa Depan Perbankan Islam, ia mengatakan kondisi itu menyebabkan penggunaan sistem keuangan syariah saat ini mengalami peningkatan.Saat ini perkembangan sistem keuangan syariah semakin diakui dunia. Bahkan .... read more